Kamis, 18 April 2013

Tugas 1 Multimedia in Use



Multimedia in Use
A.    Pengertian Multimedia

Multimedia adalah Suatu media komunikas informasi yang dapat mempermudah orang dalam berinteraksi baik secara audio, maupun audiovisual, dan juga komunikasi data antara satu atau beberapa orang ditempat yang berbeda, contohnya, gambar, video, animasi, grafik.

B.     Komponen Multimedia

a. Teks

Teks adalah dasar dari pengolahan kata dan informasi yang berbasis multimedia. Oleh karena itu, teks diperlukan untuk mempermudah kita dalam berkomunikasi.

b. Gambar atau Image

Gambar sangat berperan penting dalam multimedia. Dengan gambar atau image, informasi yang di sampaikan akan lebih terlihat semakin meyakinkan jika di dukung dengan gambar di dalamnya.

c. Audio

Audio adalah suara atau bunyi yang dihasilkan oleh suatu benda. Audio dalam proses multimedia sangat penting karena audio merupakan salah satu usur yang mendukung dari multimedia.

d. Video

Video adalah salah satu alat untuk merekam, menangkap, mentransmisikan dan memproses gambar bergerak.

e. Animasi

Animasi adalah gambar bergerak yang terdiri dari beberapa gambar yang disusun secara beraturan sehingga menghasilkan suatu hasil yang bagus.

C.     Manfaat Multimedia dalam berbagai bidang:

a.       Bisnis: Contohnya Online shop dan teleconference.

b.      Pendidikan: Contohnya dalam proses belajar, kita bisa menggunakan laptop yang digabungkan dengan infokus sehingga siswa dapat melihat dan mendengar(audiovisual) dari tampilan media komunikasi tersebut, berupa, gambar-gambar atau suara yang lebih menarik dan lebih bervariasi.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar